JAKARTA, KOMPAS.com - Perusahaan Otobus (PO) Pandawa 87 kembali menambah bus baru, kali ini dari Karoseri Adiputro, memakai bodi Jetbus 3+ Super Double Decker (SDD). Sebelumnya, PO Pandawa 87 juga mengambil bus baru dari Karoseri New Armada di Magelang, Jawa Tengah. Bodi bus yang diambil adalah Skylander R22 SHD dengan sasis Hino RM 280. VqXf.